Harga Ayam Broiler (Livebird) Hari Ini di Jawa Tengah & Jogja

Update harga ayam broiler hari ini di Jawa Tengah untuk beberapa kota, seperti Jogja, Solo, Semarang, Klaten, Tegal, dan kota lainnya diupdate berkala.
Harga Ayam Broiler Hari Ini

Berikut daftar kisaran harga ayam broiler (livebird) terkini di Jawa Tengah dan Jogja. Update harga saat ini tersedia untuk beberapa kota, seperti Solo, Semarang, Jogja, Klaten, Purwokerto, Banjarnegara, dan beberapa kota lain di Jawa Tengah. Apabila terdapat kota yang belum, kami akan menambahkannya secara berkala.

Menariknya, dalam beberapa waktu ke depan, Chickin Indonesia juga akan menghadirkan fitur prediksi harga ayam livebird beberapa hari ke depan yang diolah dengan data science. Semoga dengan adanya prediksi dapat membantu peternak mendapatkan hasil yang lebih baik. Untuk update harga hanya dilakukan di hari kerja.

Anda juga bisa mendapatkan update harga terbaru ayam broiler hari ini, serta prediksi dan realisasinya pada aplikasi kami, Chickin. Download aplikasi melalui link Play Store berikut:

Playstore Chickin

Daftar Harga Ayam Broiler (Livebird) di Jawa Tengah dan Jogja

[current_date]

WilayahKota/KabupatenBerat AyamHarga/kg
Jawa TengahSemarang< 2,0Rp20,500.000
> 2,0Rp19,500.000
Solo< 2,0Rp20,500.000
> 2,0Rp19,500.000
Purwokerto< 2,0Rp20,500.000
> 2,0Rp19,500.000
Tegal dan sekitarnya< 2,0Rp20,500.000
> 2,0Rp19,500.000
DIYYogyakarta< 2,0Rp20,500.000
> 2,0Rp19,500.000

Tentang Harga Ayam: Perubahan dan Penyebabnya

Apa yang mempengaruhi perubahan (naik/turun) harga ayam?

Perubahan harga ayam secara umum dipengaruhi oleh supply (penawaran) dan demand (permintaan). Sama dengan kebanyakan produk lainnya, di kala penawaran naik namun permintaan turun, maka harga produk menjadi cenderung rendah. Namun, saat penawaran turun, sementara permintaan naik, maka harga produk cenderung lebih tinggi. 

Kapan periode harga ayam naik atau turun?

Terdapat momen-momen tertentu dimana harga ayam (livebird) seringkali mengalami kenaikan atau penurunan. Pada berbagai momen berikut, peternak dapat memperkirakan kapan saat yang tepat untuk chick in dan panen.

  • Momen harga turun, yakni idul adha dan bulan jawa suro.
  • Momen harga naik, yakni lebaran idul fitri, natal, tahun baru, dan libur sekolah.

Walaupun begitu, hal ini dapat dipengaruhi juga dengan adanya krisis dan makro ekonomi.

Mengapa harga ayam antar wilayah dapat berbeda-beda?

Perbedaan harga antar wilayah berbeda-beda salah satunya disebabkan oleh jumlah populasi dari ayam. Harga ayam di suatu wilayah dapat lebih rendah karena supply (penawaran) jauh lebih banyak. Begitu pula sebaliknya, saat demand (permintaan) tinggi namun supply livebird rendah, maka harganya lebih tinggi.

Kemudian, disebabkan juga oleh demand (permintaan). Pada hal ini hukum ekonomi supply (penawaran) dan demand (permintaan) berlaku. Harga lebih stabil tercapai saat penawaran dan permintaan di suatu wilayah berada pada rasio yang seimbang.

Demikianlah informasi daftar harga ayam broiler yang kami sajikan.
Semoga bermanfaat.


Update untuk wilayah lainnya:


Mari Bergabung dengan Komunitas Broiler Chickin Indonesia

Dengan bergabung bersama komunitas Chickin Indonesia, Anda akan terhubung dengan peternak-peternak broiler lainnya yang tersebar di berbagai wilayah Indonesia.

Anda dapat saling bertanya, diskusi, dan mengetahui update terbaru seputar industri peternakan ayam broiler. Selain itu, Anda dapat pula berkonsultasi dengan tim Chickin Indonesia untuk bertanya perihal beternak ayam broiler.

Komunitas ini terbuka baik bagi Anda yang baru memulai beternak maupun sudah memiliki peternakan dengan populasi dengan jumlah tertentu.

Klik link “Daftar” berikut untuk bergabung komunitas broiler Chickin Indonesia.

Daftar